Buat perubahan dalam hidup mulai dari sekarang!

Jangan Pernah Menutupi Kejahatan

Jangan Pernah Menutupi Kejahatan

Kasus pembunuhan brigadir J semakin terang benderang meski masih perlu penyelidikan lebih lanjut. Yang jelas teka teki siapa dalangnya sudah mulai terungkap. Meski memakan waktu yang cukup lama, namun saya yakin pada akhirnya semua akan teruangkap dengan jelas.

Ada pelajaran rohani yang bisa perlu disimak oleh setiap umat Tuhan. Apapun yang namanya ‘pelenyapan nyawa orang’ adalah pelanggaran berat di hadapan Tuhan. “Jangan membunuh”.  Masih ingtat waktu kain membunuh adiknya?  Lalu TUHAN berkata, “Mengapa engkau melakukan hal yang mengerikan itu? Darah adikmu berseru kepada-Ku dari tanah, seperti suara yang berteriak minta pembalasan. 

Tuhan tidak akan tinggal diam dengan mereka yang melenyapkan nyawa orang.  Anda bisa menutupi kasus atau mencari kambing hitam, tetapi nurani Anda tidak akan permah bisa bebas dari rasa tertuduh.  Rasa tertuduh tidak bisa dibungkam oleh pangkat atau kedudukan. Rasa tertuduh tidak bisa diabaikan. Tuhan yang Maha Adil, tidak akan mebiarkan keadilan dipermainkan. Ia punya cara untuk menyingkapkan apa yang ditutupi dan disembunyikan.

Kepada pihak yang mengatakan diri sebagai ‘penegak hukum’ atau ‘penjaga keadilan’, jangan pernah memutarbalikan kebenaran. Yang Maha Benar akan berhadapan dengan Anda. Mari kita kawal pengungkapan kasus ini dengan doa supaya ada ‘rasa takut akan Tuhan’ melingkupi hati semua yang menyebut dirinya sebagai ‘penegak dan penjaga kebenaran.

#Leave A Comment

#About

Siapa Paulus Wiratno?

Hamba Tuhan

Pdt. Paulus Wiratno adalah seorang pembicara/pengkhotbah yang membawakan program Making Life Better yang disiarkan oleh Radio Jaringan Dian Mandiri. Beliau juga memproduksi program Kata Bijak yang berdurasi dua menit, yang telah memberikan pencerahan hati kepada pendengarnya.

Selain sebagai pembicara di dalam negeri, beliau sering diundang untuk memberikan seminar dan pelayanan di Australia, Amerika dan Asia. Paulus Wiratno juga penulis buku Salon Kecantikan Jiwa, The Lepers Lesson dan Making Life Better yang sudah menjadi berkat juga bagi para pembacanya.

author-signature-lifestyle

#Kategori

#Follow

#Konten Terbaru

  • November 28, 2024
SUJUD DALAM DOA

#Instagram

#Leave A Comment

single-post-travel-03

Subscribe To Newsletter

Get Notification of each & every new blogs through your e-mail


    Presenting best insight for you. Kisah dan khotbah yang bisa membantu Anda keluar menuju jalan yang lebih baik

    #Instagram

    #Kontak

    231 Salt Lake city, Utah, USA
    +62 813-3811-9011
    pwiratno@gmail.com